Malingsia Parah! Indomie Juga Mau Diklaim Milik Mereka





Dalam dua hari terakhir ada sebuah video tentang Indomie di YouTube yang menjadi perbincangan. Di berbagai jejaring sosial seperti Facebook dan Twitter, video ini jadi hit. Sampai, Rabu 11 Mei 2011 sore, video yang baru diunggah tiga hari lalu itu sudah diklik 26.928 kali.

Video klip ini memperlihatkan penyanyi rap J20 menyanyikan lagu tentang Indomie. Di video tersebut ratusan puluhan Indomie terlihat jelas, adegannya pun di dapur. Beberapa orang menjadi latarnya dan ada satu orang yang asyik memasak Indomie.

Yang aneh setelah saya lihat pada Video Klip lagu Rap yang temanya Indomie itu adalah komen komen dari warga Malaysia yang mengklaim Indomie adalah produk mereka. Salah satu komen sarap yang saya lihat adalah, tentang nama...

Mengapa diberi nama Indomie (pakai Indo) karena ingin memperlihatkan harganya yang sedemikian murah....

Astaga! Kalaupun misal, Malaysia bikin mie instan untuk menghina Indonesia, saya yakin namanya tidak akan Indomie. Tapi INDONmie.

Tentu saja komen komen tak tahu malu dari pihak Malaysia itu langsung menuai balasan sengit dari komentator Indonesia. Orang Indonesia kan sangat gampang terusik dengan hal hal begini. Saya curiga, itu Malaysia sebenarnya memang sengaja memancing marah marah kita.

Biar saja mereka mengklaim Indomie jadi milik mereka. Yang pastinya dari namanya saja orang orang di dunia juga tahu itu produksi Indonesia. Mie instan sendiri awalnya muncul di Jepang. Namun Indomie yang rasanya memang enak banget, wekekekeke sering bikin orang kangen kan?.... Terus terang saya juga. Dan maaf maaf saja, saya pernah test rasa mie instan dari negara lain yang banyak dijual di mall. Dari Jepang, dari Thailand, Taiwan bahkan Malaysia....

Indomie paling enak. Yang Kaldu Ayam itu klasik! No. 2 Mie Goreng pastinya.

indomie dari Msia la, dia orang namakan ia indomie saja untuk menunjuk kemurahan mee nih

why problem? it's ok, eat as many as you like. I believe you are one of the malaysians who are nice and always acknowledge where the products are coming from.

im malaysian and i grew up eating indomee..problem?


Artikel Yang Berhubungan Badan:


3 Response to "Malingsia Parah! Indomie Juga Mau Diklaim Milik Mereka"

  1. Gina says:

    Video-nya keren ih... siapa yang bikin videonya/lagunya/punya clip idea-nya? Kalau orang Malaysia, mending ngaku kalo memang suka indomie dan ngaku kalau bisa bikin video/lagu bagus, daripada ngaku2 kalo indomie produk Malaysia. Makanan kan bukan kayak tempe/tahu/kesenian yang memungkinkan diklaim seenaknya, tapi di produk makanan itu JELAS-JELAS keliatan PRODUCT OF kota/negara mana, hehehehe.

    Traktor says:

    Video ini dari Amrik.... Begitu muncul di Youtube kan yang nonton pada tanya, dari mana gitu.... Nah, yang Malaysia langsung nyamber... hehehehe

    kasus serupa, di halaman web Mariah Carey, waktu dia di bandara udara KL, dia lihat di etelase ada dijual batik. Dia tanya, lalu dijawab, itu Batik Malaysia.... Kisah ini ada di situs resmi Mariah Carey.

    Terus pernah juga di klik video Luna Maya lagu becek becek itu.... ada bule komen, she's so cute.... where is she from?... Langsung di samber sama Malaysia... mereka bilang Luna Maya bintang remaja Malaysia...

    Wakakakakaka.... ini sekarang Indomie.... dikasi nama Indo karena murahnya harganya.... ngenyek banget kan? Kenapa gak INDONmie? Saya rasa kalo malaysia mau bikin begitu yah INDONMIE lah... mereka kan bermasalah dengan huruf N.

    Gina says:

    Sound-nya keren ya. Stereo mbo'...

Posting Komentar

powered by Blogger | WordPress by Newwpthemes | Converted by BloggerTheme